Nama dan Jenis Tarian Daerah di Indonesia - Indonesia mempunyai banyak sekali tarian daerah yang indah dimana tarian tersebut mempunyai fungsi dan ciri tersendiri. Tarian daerah Indonesia menjadi salah satu kekayaan budaya yang layak dibanggakan, selain nilai seni yang tinggi tarian tersebut juga memberikan nasehat dan petuah bagi kita semua.
Tari Reog
(Tarian Daerah di Indonesia)
|
Tarian tersebut kebanyakan juga diawali sebagai tarian adat dan tarian ritual pada masyarakat daerah asalnya.
Pada perkembangannya, banyak seni tari modern yang juga mengakar dari berbagai tarian daerah tersebut. Misalnya, ada banyak karya tari yang menggabungkan antara tari tradisional dan modern.
Kita tidak akan tahu bagaimana keragaman seni tari yang ada kalau belum melihat berbagai jenis tarian tersebut.
Meski tidak bisa menyaksikan pertunjukannya satu persatu namun dengan mengenal nama-nama tari daerah dan juga jenisnya tentu bisa menambah wawasan.
Bisa dicirikan dari jenis suku bangsa, bisa juga dikategorikan dari segi daerah atau pulau asalnya. Ada tarian-tarian yang sakral yang berhubungan dengan dunia magis dan ada juga tarian yang bersifat menghibur.
Pada perkembangannya, banyak seni tari modern yang juga mengakar dari berbagai tarian daerah tersebut. Misalnya, ada banyak karya tari yang menggabungkan antara tari tradisional dan modern.
Kita tidak akan tahu bagaimana keragaman seni tari yang ada kalau belum melihat berbagai jenis tarian tersebut.
Meski tidak bisa menyaksikan pertunjukannya satu persatu namun dengan mengenal nama-nama tari daerah dan juga jenisnya tentu bisa menambah wawasan.
Bisa dicirikan dari jenis suku bangsa, bisa juga dikategorikan dari segi daerah atau pulau asalnya. Ada tarian-tarian yang sakral yang berhubungan dengan dunia magis dan ada juga tarian yang bersifat menghibur.
A. Daftar Nama Tarian di Indonesia
Dari sekian banyak tarian yang ada, berikut daftar lengkap tarian daerah di Indonesia yang dikelompokkan dari asal daerahnya.
- Tari-tarian Daerah Istimewa Aceh
- Tari-tarian Daerah Bali
- arian-tarian daerah Jawa Barat
- Tari-tarian Daerah Bengkulu
- Tari-tarian Daerah DKI Jakarta
- Tari-tarian Daerah Jambi
- Tari-tarian Daerah Jawa Tengah
- Tari-tarian Daerah JawaTimur
- Tari-tarian Daerah kalimantan Barat
- Tari-tarian Daerah Katimantan Selatan
- Tari-tarian Daerah Kalimantan tengah
- Tari-tarian : Daerah Kalimantan Timur
- Tari-tarian Daerah Lampung.
- Tari-tarian Daerah Maluku
- Tari-Tarian Daerah Maluku Utara
- Tari-tarian Daerah Nusa Tenggara Barat
- Tari-tarian Daerah Nusa Tenggara Timur
- Tari-tarian Daerah Papua Barat danTengah
- Tari-tarian Daerah Riau
- Tari-tarian Daerah Sulawesi Selatan
- Tari-tarian Daerah Sulawesi Tengah
- Tari-tarian Daerah Sulawesi Tenggara
- Tari-tarian Daerah Sulawesi Utara
- Tari-tarian Daerah Sumatra Barat
- Tari-tarian Daerah Sumatra Selatan
- Tari-tarian Daerah Sumatra Utara
- Tari-tarian Daerah Istimewa Yogyakarta
- Tari-tarian Daerah Papua Timur
Sementara ini belum bisa dibahas satu persatu berbagai tarian yang ada di daerah - daerah di tanah air. Namun seiring waktu berjalan kami akan melengkapi pembahasan ini dengan berbagai daftar tarian daerah tersebut.
B. Contoh Tarian Daerah di Indonesia
Rekan yang ingin mempelajari tari daerah yang sudah ada diatas silahkan membaca pembahasan masing-masing tari tersebut lengkap dengan gambar tari, fungsi, jenis tari dan sinopsisnya pada materi "Contoh Lengkap Tari Daerah Indonesia".
Ada banyak sekali contoh yang bisa disebutkan, ada tari jaipong dan ronggeng dari Jawa Barat, ada tari serimpi, ada tari piring, tari bedana, tari melinting, tari saman dan masih banyak lagi tarian lain yang sudah banyak dikenal.
Demikian pembahasan kali ini semoga menambah ilmu pengetahuan dan wawasan kita tentang Indonesia. Jika dibutuhkan contoh makalah untuk tarian daerah di Indonesia silahkan lihat berbagai contoh lengkapnya di bagian bawah!